Kamis, 13 April 2023. Hari ini saya mengerjakan bererapa tugas diantaranya yaitu finishing laporan akhir evaluasi bulanan, meringkas buku KKD 19, Bab 6 “Aktor Desa dalam Mendorong Inklusi Sosial: Pembelajaran Advokasi Marapu di Desa Mondu Kabupaten Sumba Timur”, Finishing modul BNPB 15 dan 16, mengikuti webinar perkim, dan penyusunan reportase FGD Kemenkeu.
Terdapat beberapa point yang saya tangkap dari adanya FGD bersama Kementerian Keuangan dengan tema “Efektivitas Dukungan Pembiayaan Perumahan” yaitu:
- Kebutuhan pemenuhan rumah layak dalam rentang waktu 2020-2024
- Bagaimana intervensi pemerintah dalam penyediaan perumahan
- Pendekatan karir merumah di Indonesia, dan
- Capaian pemenuhan rumah layak.